Trik Mudah Cara Screenshot Pada Asus Zenfone 2 – Memotret keseluruhan layar atau sebagian dan menjadikan sebuah image merupakan suatu aktifitas screenshoot. Aktifitas ini terkadang di perlukan untuk mengambil tanda bukti suatu hal atau juga untuk gambar melakukan tutorial. Kali ini kita membahas Cara Screenshot Pada asus zenfone.
Tepatnya kita akan membahas Cara Screenshot Pada asus zenfone 2. Sebenarnya untuk melakukan screenshoot pada ponsel zenfone 2 ini memiliki 3 buah cara simple dan singkat yang bisa anda lakukan. Cara ini di jalankan pada smartphone dengan OS lollipop 5.0 dengan balutan interface Asus Exclusive ZenUI. ;angsung saja ikuti cara- caranya di bawah ini.
1.Cara Screenshot Pada asus zenfone 2 yang pertama
Cara pertama dalam melakukan screenshoot ini kita memanfaatkan dua buah tombol yakni tombol menu atau pun tombol recent apps. Masuklah anda ke bagian costumized settings lalau lihat bagian atas dan pilih recent apps setting. Selanjutnya aktifkan tap and hold to capture screen. Jika fitur tersebut telah aktif maka anda bisa melakukan screenshoot pada smartphone asus zenfone anda dengan hanya menekan tombol menu ataupun recent apps lalu melakukan drag seluas bagian layar yang ingin anda screenshoot.
2. Cara Screenshot Pada asus zenfone 2 yang kedua
Untuk cara kedua dalam Cara Screenshot Pada asus zenfone ini bisa dikatakan sebagai cara termudah ini dikarenakan cara ini sebagai standar dari ponsel- ponsel dengan menggunakan platform android. Dalam cara kedua Cara Screenshot Pada asus zenfone ini tombol yang kita gunakan ada dua tombol yakni tombol volume dan juga tombol power. Dengan menekan kedua tombol tersebut secara bersamaan dan menahannya satu detik saja maka otomatis layar akan di screenshoot dan hasilnya langsung di simpan ke dalam memori.
3. Cara Screenshot Pada asus zenfone 2 yang ketiga
Cara terakhir yang bisa anda gunakan dalam hal ini adalah dengan melakukan penambahan tombol screenshoot di dalam panel quick setting. Masuk ke dalam panel tersebut lalau klik ikon pensil dan kertas selanjutnya carilah ikon screenshoot dan centang. Selanjutnya anda tinggal melakukan save dan tombol screenshoot sudah di tambahkan sehingga anda bisa lebih mudah melakukan screenshoot. Teknopintar.com