Cara Memindahkan Aplikasi Android ke Memori Card Tanpa Root

Cara Memindahkan Aplikasi Android ke Memori Card Tanpa Root – Memindahkan sebuah aplikasi pada perangkat Android mungkin bagi sebagian orang sangatlah mudah, apa lagi perangkat Android yang digunakannya telah di root. Jika perangkat Android kita telah dalam keadaan Root maka kita dapat dengan mudah melakukan apapun terhadap perangkat tersebut, termasuk memindahkan Aplikasi dari memori internal … Read more